WELCOME MY VISITORS :)

if you have positive thinking you will produce positive result 'cause things do not change only you change things, so be wiser and focus on solution.. =)

Selasa, 13 April 2010

SAVE OUR EARTH

Pernah berfikir ngga kalau kita turut menyumbang dalam terjadinya pemanaan global atau global warming?
Belakangan ini global warming menjadi isu hangat yang diperbincangkan dalam masyarakat. Berbagai media baik ctak maupun elektronik ramai membicarakan topic ini mulai dari tokoh politik ternama hingga selebritis papan atas.

Global warming atau pemanasan global adalah peristiwa meningkatnya suhu atau temperature rata rata udara di atmosfr, laut dan daratan bumi disebabkan mningkatnya konsentrasi gas akibat akivitas manusia akibat efek rumah kaca. Antara tahun 1970-2004 emisi gas rumah kaca meningkat hingga 70%. Rata-rata temperature global telah naik 1,3 derajat farenheit setara 0,72 derajat celcius dalam 100 tahun terakhir.

What can we do to save our planet ??
  • Hemat energi
    1. Dengan matikan alat listrik saat tidak sedang digunakan. Jangan memiarkan alat elektronik dalam kondisi stand by, dalam konsisi ini masih mengeluarkan enrgi 5 watt. Pakai AC hanya di ruangan yang tertutup dan gunakan dengan suhu yang membuat nyaman.hindari suhu maksimal.

    2. matikan printer dan charger HP saat tidak lagi digunakan.
    3. gunakan mesin cuci dan mesin pengering sesuai kapasitas
    4. kurangi beban listrik pada waktu 18.00-22.00
    5. pilih AC yang hemat energi dan daya yang sesuai dengan ruangan.
  • Hemat air
    1. gunakan air secara hemat dan cegah kebocoran air pada pipa.
    2. untuk buang air kecil gunakan flushing kecil saja sedangkan flushing besar gunakan saat buang air besar
    3. simpan air bekas cucian piring kamu untuk mencuci mobil
    4. saat mencuci kendaraan gunakan air dari ember
  • Hemat bahan bakar
    1. gunakan kendaraan umum dibandingkan kendaraan pribadi, untuk jarak dekat lebih baik berjalan kaki atau bersepeda santai.
    2. gunakan bahan baker yang bias diperbaharui seperti bio solar atau boi pertamax.jangan lupa gunakan produk dalam negeri yahh
    3. mengemudilah dengan benar untuk menghemat bahan baker. Ganti persneling dengan cara benar akan menghemat bahan bakar hingga 15 %
    4. jaga terus kondisi mobil kamu. Kondisi mobil yang hemat mampu menghmat hingga 5%
  • Mengurangi sampah
    1. hindari membuang sampah organic
    2. sumbangkan baju dan barang bekas kamu kepada mereka yang membutuhkan
    3. menghemat penggunaaan kertas dengan print bolak-balik serta mnghemat penggunaan tissue. Karena kertas dan tisu terbuat dari kayu.

    4. kuranggi penggunaan stereofoan serta plastic yang tidak ramah lingkungan
    5. beli produk daur ulang serta hindari produk sekali pakai yang kegunaannya hanya sebentar
  • Selamatkan hewan
    1. hindari produk-produk yang menggunakan bagian tubuh hewan sebagai bahan bakunya
    2. hindari mengambil hewan liar sebagai peliharaan
    3. gunakan kertas daur ulang untuk mmbantu melestarikan hutan sebagai habitat hewan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar